Kaesang Punya Modal Maju Pilgub DKI Jakarta
Kamis, 21 Maret 2024 – 12:48 WIB

Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep berharap pers Indonesia semakin independen dalam mengedukasi masyarakat. Foto: source for JPNN.com
Hal itu dia sampaikan melalui akun Instagram pribadinya.
"Siapapun yang mau maju Gubernur DKI Jakarta, gue kagak takut," tulis Sahroni, Minggu (25/2).
Bahkan, jika Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Kaesang Pangarep, yang juga putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi) ikut maju, Ahmad Sahroni juga mengaku tak gentar.
"Sekalipun Kaesang ikutan (tapi dia mau nggak tuh?)," pungkas dia. (dil/jpnn)
Nama Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep menjadi perbincangan sebagai calon peserta di Pilgub DKI Jakarta 2024
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Pemkot Kediri Minta Maaf soal Kesalahan Penulisan Jabatan Kaesang Pangarep
- Politikus PSI Kevin Wu: PIK Tumbuh Jadi Salah Satu Destinasi Wisata Religi dan Ruang Toleransi di Jakarta
- Sany Memperkenalkan Solusi Pemadam Kebakaran untuk Kota Padat
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi