Kebijakan Kemendikbud Sisipkan Soal HOTS Diapresiasi

Kebijakan Kemendikbud Sisipkan Soal HOTS Diapresiasi
Siswa-siswi SMA mengikuti UNBK. Ilustrasi Foto: JPG/dok.JPNN.com

Menurut dia baik siswa maupun guru, ada kemungkinan belum terbiasa menghadapi soal penalaran. Menurut dia yang terpenting dilakukan saat ini adalah segera dilakukan peningkatan kemampuan dan komeptensi guru. Khususnya terkait mengajarkan soal-soal penalaran kepada siswa dalam pembalajaran sehari-hari. (wan/jun)

 


Kebijakan Kemendikbud menyisipkan 10 persen soal HOTS pada UNBK mendapat apresiasi Ketua Jurusan Pendidikan Matematika FMIPA UNY.


Redaktur & Reporter : Soetomo

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News