Keindahan Derawan Pukau Wisatawan Tiongkok dan Jepang

Keindahan Derawan Pukau Wisatawan Tiongkok dan Jepang
GEBRAKAN PARIWISATA: Puluhan wisman asal Hong Kong ketika masih berada di dalam pesawat Garuda Indonesia yang mereka tumpangi dari Balikpapan menuju Bandara Kalimarau, Berau, Minggu (21/5). FOTO: Berau Post/JPNN

Selain itu, para pelaku seni atau sanggar seni yang ingin tampil di stan kesenian Bandara Kalimarau juga tak dipungut biaya.

Pihaknya juga telah bekerja sama dengan Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Berau.

“Tinggal dikoordinasikan dengan kami, dan waktunya bisa pada weekend maupun hari libur nasional,” pungkas Bambang. (udi/app)


Keindahan wisata bahari di Kepulauan Derawan, Kalimantan Timur menjadi magnet bagi wisatawan mancanegara.


Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News