Kemarau Momentum Tingkatkan Luas Tambah Tanam Lahan Rawa

Kemarau Momentum Tingkatkan Luas Tambah Tanam Lahan Rawa
Direktur Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian (PSP) Kementan Sarwo Edhy, Selasa bersama petani. Foto: Kementan

"Intinya kami semua siap menghadapi kekeringan di musim kemarau tahun ini," pungkasnya. (jos/jpnn)


Musim kemarau memang menyebabkan kekeringan di lahan petani. Namun, di sisi lain, musim kemarau juga bisa menjadi momentum untuk meningkatkan luas tambah tanam (LTT), terutama di wilayah yang banyak memiliki lahan rawa lebak.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News