Kematian George Floyd Guncang Amerika, Mal Dijarah, Jam Malam di Mana-Mana
Minggu, 31 Mei 2020 – 10:10 WIB

Sebuah gerai makanan cepat saji di Minneapolis dibakar massa yang memprotes pembunuhan terhadap George Floyd oleh aparat kepolisian setempat. Foto: AP
Polisi yang melakukan aksi brutal tersebut telah dipecat dan kini terancam dipidana. Meski begitu, demonstran belum puas. Mereka menuntut tiga polisi lain yang hadir saat Floyd disiksa untuk dipidana juga. (CNN/dil/jpnn)
Setidaknya 25 kota di Amerika Serikat memberlakukan jam malam sebagai respons terhadap demonstrasi besar-besaran memprotes kematian George Floyd
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Mahasiswa Merusuh saat May Day, Buruh Demak Dukung Polisi Bertindak
- Tersangka Kerusuhan May Day Semarang Terancam 7 Tahun Penjara
- Polisi Ungkap 6 Tersangka di Balik Kerusuhan May Day Semarang
- Dunia Hari Ini: Amerika Serikat Sepakat untuk Membangun Kembali Ukraina
- Respons Kritik AS soal QRIS, Waka MPR Eddy Soeparno: Terbukti Membantu Pelaku UMKM
- Macron Tegaskan Tak Ada Tempat untuk Kebencian dan Rasisme di Prancis