Kepala BPN Sebut Modus Ini Sering Dipakai Mafia Tanah, Hati-hati!

Kepala BPN Sebut Modus Ini Sering Dipakai Mafia Tanah, Hati-hati!
Sofyan Djalil memperingatkan masyarakat soal modus mafia tanah dalam menipu masyarakat. (22/10). Foto : Jpnn/Ricardo

"Jangan pernah kasihkan sertifikat kalau anda tidak yakin dengan siapa. Kalau mengecek ke BPN, sebaiknya ditemani. Sertifikat itu dilepas kemudian ada orang yang memalsukan macam-macam," kata Sofyan.(antara/jpnn)

Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN) Sofyan Djalil mengatakan, pelaku mafia tanah sering melakukan aksinya dengan KTP palsu berupa KTP non elektronik. Pelaku juga mengganti foto dan nomor NIK.


Redaktur & Reporter : Elvi Robia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News