Kepala Penuh dengan Ketombe, Terapkan 5 Bahan Alami Ini untuk Mengatasinya

Kepala Penuh dengan Ketombe, Terapkan 5 Bahan Alami Ini untuk Mengatasinya
Ilustrasi Rambut. Foto : Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - KETOMBE merupakan masalah kulit kepala yang sering menimbulkan rasa gatal berlebihan.

Ketombe bisa terlihat jelas di rambut dengan warna putih seperti salju.

Memiliki ketombe bisa membuat Anda malu. Ketombe bisa diatasi dengan menggunakan sampo anti ketombe.

Ketombe bisa juga diatasi dengan menggunakan beberapa bahan alami ini.

Apa saja itu? Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Thehealthsite.

1. Terapi minyak zaitun

Terapi minyak panas zaitun adalah perawatan rumah yang berguna untuk pencegahan dan pengendalian ketombe umum.

Terapi ini juga mengurangi kekeringan pada kulit kepala dan mencegah penyumbatan pori-pori kulit kepala. Panaskan minyak zaitun dan oleskan pada kulit kepala dengan kapas.

Ada beberapa bahan alami yang bisa mengatasi ketombe dan salah satunya adalah soda kue.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News