Kerang Maut Terus Makan Korban, Polisi Kebut Penyelidikan

Kerang Maut Terus Makan Korban, Polisi Kebut Penyelidikan
Kerang yang diduga menyebabkan sejumlah warga Cirebon keracunan. Foto: dok jpnn

Karena kenal, RS pun memberikan kerang hijau kepada Khasana yang kemudian membawanya pulang dan diolah untuk kemudian dikonsumsi keluarganya.

Sekitar pukul 18.30 ,satu keluarga tersebut kemudian memakan kerang hijau.

Sekitar pukul 21.00 WIB, satu persatu korban merasakan keanehan, dimulai dari perut, mual dan kepala pusing, lalu kemudian muntah. Selain itu pada bagian bibir dan lidah terasa kebas atau bahal.

Karena kondisinya terus memburuk, sekitar pukul 21.30 WIB, para korban kemudian dievakuasi ke RS Gunung Jati untuk mendapatkan pertolongan. 

Lima orang kemudian diperbolehkan berobat jalan. Sementara satu korban lainnya, Khasana mesti dirawat di RS gunung Jati karena masih mengalami muntah dan pusing.

Penemuan kasus keracunan diberbagai tempat berbeda tersebut membuat kasus ini diambil alih Polres Cirebon Kota.

Sejumlah saksi dan pengepul kerang hijau sudah dimintai keterangan di Polres Cirebon Kota.

Pihak kepolisian juga fokus mencari penyebabnya keracunan masal tersebut.

CIREBON – Kasus keracunan kerang hijau di Cirebon makin mengkhawatirkan. Setelah sebelumnya jatuh korban di Kecamatan Suranenggala dan Gunung

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News