Kerugian Kecelakaan KA di Madiun Capai Rp 8 Miliar
Pembangunan Stasiun Purwokerto Selesai H-10 Lebaran
Sabtu, 03 Juli 2010 – 12:55 WIB

Kerugian Kecelakaan KA di Madiun Capai Rp 8 Miliar
Masih terkait masalah transportasi kereta api, dia menjelaskan, pembangunan besar-besaran di Stasiun Besar Purwokerto ditarget selesai sebelum H-10 lebaran mendatang. "Rencananya, akhir Agustus rampung dan bisa digunakan untuk pelayanan masyarakat. Pembangunan di Stasiun Besar Purwokerto meliputi penambahan pemasangan overcaping (tempat untuk berteduh), peninggian peron dan pemasangan paving di halaman setempat," bebernya.
Pembangunan juga menyangkut fasilitas overcaping, yang merupakan tempat berteduh, yang akan dipasang di atas empat jalur atau rel kereta yang dioperasikan. Tingginya disesuaikan. "Sedang panjangnya 40 meter dan lebar 20 meter," katanya. "Penumpang nantinya bisa nyaman. Sebab, panas tidak akan kepanasan. Hujan, penumpang bisa berteduh," jelasnya.
Sementara, peninggian peron dimaksudkan agar penumpang tidak sulit saat naik kereta. Dari dua peron yang sudah ada, yakni di jalur 1 dan 2, akan ditinggikan. "Untuk peninggian peron ada di jalur sepur2 dan 3, 3 dan 4, 4 dan 5. Jalur sepur 1 dan 2 dan 2 dan 3 sudah ada," katanya. Pembangunan itu dilakukan Satuan Kerja. Dengan pembangunan sejumlah fasilitas itu, dia menjanjikan, pelayananan angkutan lebaran tahun ini bisa dilakukan secara maksimal. (ttg/sam/jpnn)
PURWOKERTO - PT KAI sudah menghitung kerugian akibat kecelakaan Kereta Api Logawa yang terjadi di Madiun, Jawa Timur, Selasa (29/6) lalu. Humas PT
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- KBA Garmin Menghadirkan Teknologi Navigasi hingga Multimedia untuk Pengalaman Sempurna
- Muhammad Akbar Melantik Tiga Pejabat di Lingkungan PT Krakatau Steel
- Pelindo & Kemenhub Dorong Investasi di Sektor Maritim Lewat Indonesia Maritime Week 2025
- KBA Yamaha Marine Meluncurkan Mesin Tempel Baru, Dukung Pengembangan Industri Maritim
- Harga Emas di Pegadaian Hari Ini 4 Mei 2025: Antam, UBS dan Galeri24 Kompak Turun
- Beri Pelatihan Digital Marketing, Sandiaga Uno Ingin Difabel Lebih Berdaya