Ketika Penumpang Gangguan Jiwa Mengamuk di Pesawat Garuda, Terpaksa Mendarat Karena...
Jumat, 25 September 2015 – 09:47 WIB

Garuda Indonesia. FOTO: dok/jpnn.com
Dia justru bertindak dan berperilaku aneh. Petugas kemudian membawa pemuda itu ke RSUD Mataram guna pemeriksaan lebih lanjut. ''Berdasar hasil medis, penumpang atas nama Yoswaldionsi Arigo memang mengalami depresi berat,'' ucapnya.
Setelah dinyatakan aman, penerbangan Garuda ATR-100 dilanjutkan kembali. ''Sejak pendaratan darurat sampai sekarang, pelayanan penerbangan di bandara berjalan normal. Tidak ada kendala sedikit pun,'' ujarnya. (dss/JPG/c20/ca)
PRAYA - Pesawat Garuda GA7026 rute Denpasar-Labuhan Bajo terpaksa mendarat darurat di Bandara Internasional Lombok (BIL) pada Rabu (23/9) pukul 08.15
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Beruntun Tol Semarang, Truk Tronton Terguling, Sopir Pick-up Luka-luka
- ZCorner Dorong UMKM Halal dan Pemberdayaan Mustahik
- Bandar Narkoba Diringkus Polda Kalteng Dijerat Pasal Pencucian Uang, Terancam Lama di Penjara
- Warga Kotim Diserang Buaya 4 Meter saat Berwudu di Sungai
- Temui Gubernur Herman Deru, Bupati OKU Paparkan 33 Usulan Bangubsus, Apa Saja?
- Dongkrak Ekonomi dan Wisata, Borobudur International Bike Week akan Jadi Event Tahunan