Kolaborasi Regional Kunci Percepatan Transisi Energi di Asia Tenggara

“Ini mmungkikan kita bisa berkembang bersama-sama, kita bisa saling mendukung, sehingga misi dari Bapak Presiden Prabowo Subianto ini bisa tercapai,” lanjutnya.
Sebagai informasi, pemerintah saat ini terus mendorong komitmennya terkait kebijakan penggunaan kendaraan listrik untuk mempercepat pengembangan ekosistem kendaraan listrik sebagai salah satu langkah menuju transisi energi bersih.
Salah satu komitmennya diwujudkan melalui gelaran acara Electricity Connect 2024 bertajuk ‘Go Beyond Power Energizing The Future’ untuk memperkuat kolaborasi lintas sektor dalam mempercepat transisi ke EBT.
Electricity Connect 2024 digelar di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta Pusat pada 20-22 November 2024 ini, dihadiri lebih dari 500 exhibitor dan ditargetkan ada 15.000 pengunjung dari berbagai profesi, yang tentunya berfokus pada bidang ketenagalistrikan.(fri/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Penjabat Direktur Eksekutif di Pusat Energi ASEAN Beni Suryadi menekankan pentingnya kerja sama lintas negara untuk mewujudkan masa depan yang berkelanjutan.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
- Pemprov Jateng: Transisi Energi Terbarukan Bukan Soal Sulit, Tetapi..
- SLB OneSubsea Buka Fasilitas Pengembangan Bawah Laut Baru di Balikpapan
- Ibas Ajak ASEAN Bersatu untuk Menghadapi Tantangan Besar Masa Depan Dunia
- Kisah Rina Santi, Sukses Menginspirasi Perempuan lewat Komunitas Women in Energy
- Kuliah Umum di Universiti Malaya, Ibas Bahas Geopolitik, Geoekonomi dan Kekuatan ASEAN
- Hashim Tegaskan Komitmen Indonesia Untuk Transisi Energi