Koleksi Tas Mewah jadi Investasi Menggiurkan
Selasa, 16 Maret 2021 – 20:08 WIB

Ilustrasi tas mewah dari rumah mode Hermes. Foto: Instagram/@hermes
Sementara tas Hermes didambakan karena apiknya, jenama mewah lain seperti Chanel dan Louis Vuitton lebih populer bagi kolektor pemula, kata laporan itu.
Indeks dari AMR menunjukkan Chanel flap bag mengalami peningkatan nilai rata-rata 132 persen selama 10 tahun terakhir, lebih tinggi dari indeks Hermes Birkin dan Kelly dalam periode yang sama. (antara/jpnn)
Kabar baik para kolektor tas mewah karena harganya terus menanjak, salah satunya Hermes.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Pelindo & Kemenhub Dorong Investasi di Sektor Maritim Lewat Indonesia Maritime Week 2025
- MDI Ventures lewat Amvesindo Ambil Peran dalam Peluncuran Maturation Map
- Realisasi Investasi Jakarta Triwulan I-2025 Capai Rp 69,8 Triliun, Tertinggi di Indonesia
- Ini Salah Satu Pilihan Investasi Optimal di Tengah Tantangan Ketidakpastian Ekonomi Global
- Ketua Komisi II DPR Sebut Kemandirian Fiskal Banten Tertinggi di Indonesia pada 2024
- Bertemu Menkeu AS, Menko Airlangga Bahas Tarif Resiprokal hingga Aksesi OECD