Komjen Agus jadi Kabareskrim, 4 Kapolda Diganti, Ini Daftar Namanya

Lalu Irjen Purwadi Arianto yang saat ini menjabat Kapolda Lampung menjadi Pati Lemdiklat untuk persiapan penugasan di luar Polri.
Kapolda Lampung selanjutnya akan dijabat oleh Irjen Hendro Sugiatno yang saat ini masih menjadi Asrena Kapolri.
Posisi Asrena Kapolri yang kosong itu kemudian diisi oleh Irjen Wahyu Hadiningrat yang kini menjabat Wakabareskrim.
Jenderal Listyo kemudian menunjuk Dirtipidter Bareskrim Polri Brigjen Syahardiantono yang menjadi Wakabareskrim.
Posisi dia yang kosong akan diisi Kombes Pipit Rismanto yang merupakan Wadir Tipidter Bareskrim.
Dengan adanya surat telegram ini, terjawab sudah teka-teki sosok Kabarekrim Polri yang kosong setelah Listyo Sigit diangkat menjadi Kapolri. (cuy/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menunjuk Komjen Agus Andrianto sebagai Kabareskrim Polri, ada empat kapolda diganti.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
- Haidar Alwi Nilai Jenderal Listyo Sigit Kapolri Terbaik Sepanjang Masa
- Kabareskrim Bicara Judi Online, Ada Kata Iming-Iming dan Kebohongan
- Momen Prabowo Singgung Kapolri-Panglima TNI: Wah, Alamat Enggak Diganti Nih!
- Dihadiri Menteri & Kapolri, Jambore Karhutla 2025 Resmi Dibuka
- Kapolri Jenderal Listyo Membuka Orientasi XII HIKMAHBUDHI, Candra Aditiya Nugraha: Ini Kegiatan Berskala Nasional
- Kompolnas Minta Kasus Pengawal Kapolri Pukul Wartawan Harus Diproses