Korban Bom Bali di Australia Berusaha Menemukan Kedamaian 16 Tahun Setelah Kejadian

Korban Bom Bali di Australia Berusaha Menemukan Kedamaian 16 Tahun Setelah Kejadian
Korban Bom Bali di Australia Berusaha Menemukan Kedamaian 16 Tahun Setelah Kejadian

"Saya ingin naik gunung, saya ingin terjun dari pesawat."

"Saya tidak mau menjadi orang tua yang melakukan banyak hal yang sama."

Korban Bom Bali di Australia Berusaha Menemukan Kedamaian 16 Tahun Setelah Kejadian Photo: Phil Britten melakukan sky diving setelah memutuskan bahwa ledakan bom tidak harus menghentikannya menikmati hidup. (Supplied: Phil Britten)

Perjalanan panjang untuk sembuh

Britten mengakui bahwa dia pernah merasa seperti berada di tempat yang gelap selama bertahun-tahun, dan juga perjuangan panjang sebelum akhirnya dia mau berbagi cerita mengenai apa yang dialaminya.

"Sampai akhirnya ketika nenek saya menampar muka saya dan mendesak saya untuk berbagi cerita." katanya.

"Saya berbicara di hadapan 12 orang di Rotary Club dan sesuatu yang luar biasa terjadi."

"Ruangan berisi 12 orang tua itu kemudian berdiri dan bertepuk tangan, terasa lebih nyaring dari 1000 orang bertepuk."

"Saya menyadari perasaan saat itu: mungkin inilah mengapa saya selamat, mungkin mengapa saya di sini, untuk berbagi cerita bagaimana saya berhasil selamat."

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News