Korban Century Pelototi Rapat Menkeu Dengan DPR
Rabu, 08 Desember 2010 – 11:11 WIB

Korban Century Pelototi Rapat Menkeu Dengan DPR
Dana paguyuban tersebut kata Edo berasal dari tiga kabupaten di Madura yakni kabupaten Sampang, Sumenep dan Pamekasan. Sejak bermasalahnya Bank Century, kini nasib petani semakin menyedihkan.
"Sekarang musim tidak menentu bahkan paceklik panen. Dana yang ditabung ini harusnya menjadi modal petani tapi sampai sekarang belum ada kejelasan. Kami datang hari ini untuk melihat, sejauh mana pemerintah dan DPR memperjuangkan nasib kami rakyat kecil ini," kata Edo.
Rapat tim pengawas kasus Century dengan pemerintah, dijadwalkan berlangsung pukul 11.00 WIB. Saat ini sudah terlihat kehadiran Menteri Keuangan Agus Martowardojo dan Kepala Bapepam LK Fuad Rachmany.(afz\jpnn)
JAKARTA - Puluhan korban kasus Bank Century kembali mendatangi DPR RI, Rabu (8\12). Kali ini, para korban bank bermasalah tersebut ingin mengetahui
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pencari Kerja Padati Job Fair Jakarta 2025, Ada 12 Ribu Lowongan Pekerjaan Tersedia
- Kala Bhikkhu Thudong Singgah di Masjid Agung Semarang: Wujud Persaudaraan Lintas Iman
- Menko Polkam: Pemerintah Bentuk Satgas Terpadu Operasi Penanganan Premanisme & Ormas Meresahkan
- Masukan Buat Prabowo dari Innovation Summit Southeast Asia 2025
- B2W Capai 80 Persen Target Kuartal I 2025, Siapkan Revitalisasi 15 Korwil se-Indonesia
- Hasan Nasbi Mengaku Hubungannya dengan Presiden Prabowo, Mensesneg, dan Teddy Sangat Baik