KPK Pastikan Segera Periksa Anas
Jumat, 22 Februari 2013 – 20:48 WIB

KPK Pastikan Segera Periksa Anas
Sedangkan terkait dugaan Anas terlibat dalam proyek-proyek lainnya selain Hambalang, masih akan terus ditelusuri lembaga pimpinan Abraham Samad itu. "Dugaan proyek-proyek lainnya, jadi sedang dilakukan proses pengembangan," papar Johan.
Baca Juga:
Lebih jauh Johan memastikan akan mengembangkan kasus Hambalang ini. Termasuk pemberi hadiah untuk Anas, dalam kapasitasnya sebagai anggota DPR.
"Yang pasti yang bisa dipastikan adalah KPK masih mengembangkan kasus Hambalang, apakah pengadaan sport centre atau yang baru saja kita umumkan," kata Johan. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memastikan akan memeriksa Anas Urbaningrum dalam kapasitas sebagai tersangka kasus dugaan korupsi pembangunan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Oknum TNI AL Mengumbar Kata-kata Romantis, Juwita Menyandarkan Kepala di Bahunya
- Pejabat BKD Sudah Mengucapkan Selamat kepada Peserta Tes PPPK Tahap 2
- Pak Ali Datang ke Lokasi Tes PPPK Tahap 2, Silakan Disimak Kalimatnya
- 6 Fakta Terbaru Pembunuhan Jurnalis Juwita, Asmara Rumit Oknum TNI AL Itu
- Puluhan Pelajar Nakal di Purwakarta Dikirim ke Rindam III/Siliwangi Bandung
- Kasus Pelecehan Seksual oleh Dokter AY Naik Penyidikan