Kuliah Kedokteran Hanya Untuk Si Kaya, Harus Cepat Diubah!

"Pemerintah punya program Bidik Misi (bantuan pendidikan mahasiswa miskin, red)," katanya kemarin. Program Bidik Misi yang menggratiskan biaya kuliah itu juga dialokasikan untuk mahasiswa miskin berprestasi di fakultas kedokteran.
Mantan Wakil Menteri Kesehatan itu mengatakan PTN yang mendapatkan alokasi bidik misi tidak boleh hanya membuka akses bidik misi di fakultas-fakultas sosial atau yang kurang diminati. Alokasi bidik misi harus disebar merata ke seluruh fakultas yang ada di sebuah PTN.
Terkait dengan program internship sendiri, Ali Ghufron mengatakan ditujukan untuk memberikan kesempatan pemahiran dan pemandirian bagi dokter-dokter yang baru disumpah. Dia mengatakan ketika mengikuti program koas (pendidikan profesi dokter), mereka masih belum leluasa mempraktikkan ilmunya mengobati pasien. (idr/wan)
JAKARTA - Ikatan Dokter Indonesia (IDI) akan menggelar muktamar Rabu (18/11) hingga Minggu (22/11). Organisasi dokter se-Indonesia itu akan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- SMMPTN-Barat 2025 Diluncurkan, Tersedia 17.909 Kursi, Ini Mekanisme Pendaftarannya
- Daftar FKG UM Surabaya Berhadiah Student Dental Kit, Catat Syaratnya
- Global Sevilla School Gandeng Didit Hediprasetyo Bentuk Karakter dan Mindfulness Anak
- PENABUR Kids Festival 2025 Mencetak Anak Indonesia Hebat
- Hati Tertinggal di Merauke, Tergerak Bikin Program Pendidikan
- Jatim Sediakan 40 Ribu Beasiswa untuk Berantas Putus Sekolah