Kunjungan Wisman Australia Meningkat Tajam
Jumat, 17 April 2009 – 13:13 WIB

Kunjungan Wisman Australia Meningkat Tajam
"Pada Februari 2009, jumlah kunjungan wisman ke Indonesia melalui semua pintu masuk tercatat sebanyak 421.555 orang. Sedangkan pada Januari mencapai 473.165 orang," kata Harry Waluyo di Gedung Pesona, Jakarta Pusat, Jumat (17/4).
Baca Juga:
Dijelaskan Harry, sebagian wisman yang datang ke Indonesia tersebut, masuk melalui pintu utama seperti Bandara Seokarno Hatta Jakarta, Bandara Ngurah Rai Bali, dan Bandara Hang Nadim Batam yang pada Februari 2009 lalu masing-masing sebanyak 97.985 orang, 146.192 orang dan 68.964 orang.(sid/JPNN)
JAKARTA– Kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) dari Australia ke Indonesia pada bulan Februari 2009 lalu meningkat cukup signifikan mencapai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wamenkumham Bicara soal RUU KUHAP dalam Ranah Penegakan Hukum
- PPPK Berbinar Lihat Saldo Rekeningnya 'Gendut', Pak Topo: Terima Kasih, Presiden Prabowo
- Pegadaian Beri Reward Umrah Bagi Para Agen Hebat
- Mengenal Pola Hidup Sehat Bhikkhu Thudong, Selepas Tengah Hari Hanya Konsumsi Minuman
- TASPEN Dorong Budaya Kerja Aman dan Inklusif Lewat Edukasi Cegah Perundungan
- Sepanjang 2024, BPJS Kesehatan Catat Jumlah Peserta Aktif JKN & Penerimaan Iuran Melonjak