KWI dan PGI Puji Keberhasilan Penyelenggaraan Pilkada 2020

KWI dan PGI Puji Keberhasilan Penyelenggaraan Pilkada 2020
Warga saat mengikuti pencoblosan Pilkada. Foto: Ricardo

Apalagi merupakan pemilihan terbesar di dunia, ketika dilihat dari skala geografis dan jumlah penduduk yang turut serta.

“Ini merupakan prestasi luar biasa bersama bangsa Indonesia dalam menjaga nilai-nilai demokrasi dan menjaga kesehatan, serta keselamatan bersama,” katanya.

PGI berharap keberhasilan pilkada dapat menjadi modal sosial politik, dalam meningkatkan solidaritas kewarganegaraan umat khususnya, dan bangsa pada umumnya.

Untuk makin optimistis dalam menjalani kehidupan di tengah pandemi Covid-19 yang masih tetap menjadi tantangan serius di masa mendatang.

“Sudah sepantasnya bangsa Indonesia bersujud dan bersyukur, sebagai bangsa yang dirahmati Tuhan, karena telah mampu menjalani peristiwa yang sangat besar dan penting ini dengan selamat," pungkas Pdt Gomar Gultom.(gir/jpnn)

KWI dan PGI menyambut positif keberhasilan pelaksanaan pemungutan suara Pilkada 2020, ini harapan selanjutnya


Redaktur & Reporter : Ken Girsang

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News