Lagi Sedih, Gibran bin Jokowi: Kayaknya Tahun Ini Kurang Beruntung
Senin, 24 Agustus 2020 – 08:57 WIB

Calon Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka bersama calon kepala daerah lainnya mengikuti senam pagi Sekolah Partai PDIP, Senin (24/8). Foto: screenshot
Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto yang mendengar hal itu lalu menyemangati Gibran.
Nilai yang ada dalam olahraga yaitu kalah dan menang juga harus diikuti dengan semangat sportivitas. Pun, begitu juga dalam kontestasi Pilkada.
"Ya, itulah kehidupan ada up and down, demikian pula dalam olahraga. Kalah dan menang dalam olahraga ada aturan main. Itu yang juga sebagai nilai yang harus dipelajari oleh calon kepala daerah dan wakil kepala daerah," tegas Hasto. (tan/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Putra sulung Presiden Joko Widodo, Gibran Rakabuming Raka mengaku lagi sedih. Hasto pun menyemangati.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Letjen Kunto Anak Pak Try Batal Dimutasi, Ini yang Terjadi
- Surat Ini Bikin Mutasi Letjen Kunto Arief Dianggap Bermuatan Politis
- Versi Pengamat, Prabowo Tak Merestui Mutasi Letjen Kunto Arief
- Eks KSAL Ini Anggap Gibran bin Jokowi Tak Memenuhi Kriteria Jadi Wapres RI
- Survei Rumah Politik Indonesia Publik Puas dengan Kinerja Prabowo-Gibran
- Purnawirawan TNI Usul Wapres Dicopot, Pengamat: Mungkin Mereka Dengar Suara Rakyat