Lain Kali, Kalau Son Heung-min Cetak Gol Lagi, Pochettino Mau Langsung Mandi
Kamis, 14 Februari 2019 – 10:04 WIB

Son Heung-min. Foto: AFP
Namun, pelatih berkebangsaan Argentina itu juga tak lupa memuji pemainnya yang lain.
"Saya bangga, pemain menunjukkan kerja keras, dan mereka sangat pantas mendapat pujian," ujar Pochettino.
Kemenangan 3-0 atas Dortmund membuat Spurs selangkah ke perempat final. Di leg kedua yang digelar di kandang Dortmund, 6 Maret nanti, Spurs tinggal bermain aman. (adk/jpnn)
Son Heung-min selalu mencetak gol dalam empat pertandingan terakhir dan selalu mengantar kemenangan buat Tottenham Hotspur.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Inzaghi Puji Lamine Yamal: Talenta yang Hanya Muncul Setiap 50 Tahun
- Komentar Hansi Flick Setelah Barcelona Ditahan Imbang Inter Milan di Semifinal Liga Champions
- Barcelona Vs Inter 3-3: Pemain Seperti Ini Lahir Setiap 50 Tahun
- Barcelona vs Inter Milan: Blaugrana Masih Dibayangi Trauma 15 Tahun Lalu
- Barcelona vs Inter Milan, Inzaghi: Kami Bersemangat Melawan Tim Terkuat
- Semifinal Liga Champions Barcelona vs Inter Milan: Hansi Flick Siapkan Strategi Khusus