Laporan Dugaan Korupsi Dana Covid-19 di Sumbar Sudah Masuk ke KPK
Jumat, 19 Maret 2021 – 08:50 WIB

Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron. Foto: Ricardo/JPNN.com
Sejumlah organisasi kemasyarakatan hingga perwakilan mahasiswa ikut mendorong agar kasus tersebut bisa diungkap sampai tuntas.
Kabid Humas Polda Sumbar Kombes Pol Stefanus Satake Bayu Setianto membenarkan pemeriksaan yang dilakukan kepada Kalaksa dan Bendahara BPBD Sumbar sebagai saksi terkait kasus dugaan penyelewengan dana COVID-19 tersebut.(antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron menyebut laporan dugaan penyimpangan dana Covid-19 di Sumbar sedang dipelajari.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- KPK Ingatkan Guru & Dosen: Gratifikasi Bukan Rezeki
- KPK Periksa Mantan Direktur LPEI Terkait Kasus Korupsi Fasilitas Kredit
- Usut Kasus Dugaan Korupsi di Dinas PU Mempawah, KPK Sudah Tetapkan 3 Tersangka
- Ray Rangkuti Kritik Kinerja KPK, Kasus Hasto Dikejar, Tetapi Bobby Diundang Koordinasi
- KPK Periksa 3 Saksi Lagi untuk Kasus Cuci Uang Andhi Pramono
- Usut Korupsi Tol Trans-Sumatera, KPK Periksa Petinggi PT Indonesia Infrastructure Finance