Layanan Pengiriman Paket iDexpress Kembali Normal
Senin, 16 Agustus 2021 – 16:44 WIB

Layanan pengiriman dan logistik iDexpress. Foto dok iDexpress
Sejak kelahirannya pada 2019, iDexpress dikenal sebagai ekspedisi yang mampu memberikan tarif kompetitif dan ekonomis dengan pengiriman yang cepat dan akurat.
iDexpress juga melengkapi pelayanannya dengan menghadirkan gerai Flagship dan Super Flagship dengan fasilitas ruang tunggu terbaik, demi memberikan kenyamanan ekstra bagi pelanggan yang datang untuk melakukan drop-off paket.(chi/jpnn)
Kendala tersebut membuat banyak pengguna layanan iDexpress mengeluhkan barangnya mengalami keterlambatan pengiriman.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Ini Upaya Bea Cukai Perkuat Kolaborasi dengan Perusahaan Berstatus AEO di 2 Daerah Ini
- Ini Penjelasan Bea Cukai Soal Aturan Pelayanan & Pengawasan Pengangkutan Barang Tertentu
- Genjot Efisiensi Logistik, Bea Cukai Perluas Kawasan Pabean & TPS di Pelabuhan Belawan
- Laporan ESG J&T Express 2024: Mendorong Praktik Berkelanjutan di Seluruh Jaringan
- Ini Langkah Strategis Bea Cukai Memperkuat Peran UMKM dan IKM dalam Ekosistem Ekspor
- KAI Logistik Fasilitasi Pengiriman Sepeda Motor dengan Perlindungan Asuransi