Lebaran, Ariel Ditemani Luna
Kamis, 01 September 2011 – 03:36 WIB

Luna Maya dan Ariel di LP Kebon Waru Bandung, Rabu (31/8). Foto : Ist/Radar Bandung/JPNN
Sayangnya, usai mendengarkan ceramah, Ariel mengaku dilarang melakukan wawancara dengan para wartawan. Padahal, sorotan kamera tak henti-hentinya mengambil gambar bapak satu anak ini. "Maaf enggak boleh ngomong," terang Ariel kepada para wartawan di Rutan Kebonwaru, Rabu (31/8).
Tidak hanya itu, Areil juga sempat kebingungan sehingga tidak jadi ritual bersalaman dengan penghuni lapas lainnya. Pelantun "Topeng" itu lantas digiring petugas masuk kembali ke kamar tahanan. "Mau salaman dulu atau langsung ke kamar," tanya Ariel kepada salah satu petugas rutan.
Kepada wartawan, Karutan Kebonwaru Wahid Husein meminta maaf kepada wartawan bahwa tidak ada sesi tanya jawab. Hal tersebut sesuai dengan peraturan baru yang melarang wawancara.
"Wawancara enggak boleh. Karena ada aturannya. Alasannya apa, tanya Direktorat Jenderal Pemasyarakatan. Saya di sini hanya pelaksana," kata Wahid.
BANDUNG - Perayaan Idul Fitri kali ini, terdakwa kasus video mesum, Nazriel Ilham alias Ariel mendapat hadiah istimewa. Usai melaksanakan shalat
BERITA TERKAIT
- Ternyata Di Sini, Lokasi Penangkapan Jonathan Frizzy
- Jonathan Frizzy Jadi Tersangka Vape Isi Obat Keras, Polisi: Dia Sudah Ditangkap
- Jonathan Frizzy Jadi Tersangka Kasus Vape Mengandung Obat Keras
- Pak Tarno Bantah Dituding Mengemis di Kota Tua
- Menjelang Nikah, Luna Maya Pamer Momen Bridal Shower
- Rangkaian Perayaan 20 Tahun, Radwimps Hadirkan Video Klip Tamamono