Lestari: Butuh Kerja Sama Solid Antardaerah untuk Tekan Penyebaran Covid-19

Lestari: Butuh Kerja Sama Solid Antardaerah untuk Tekan Penyebaran Covid-19
Perlu penanganan yang solid antardaerah untuk menekan penyebaran Covid-19. Foto: Antara

Karena itu, sambung Rerie, keterlibatan secara aktif para pemangku kepentingan di tingkat pusat dan daerah sangat diperlukan untuk mengatasi dampak kebijakan pengendalian tersebut.

"Dengan langkah pencegahan penyebaran Covid-19 yang tegas dan menyeluruh di sejumlah wilayah diharapkan, mampu meningkatkan efektivitas pengendalian penyebaran virus korona di tanah air," tegas Lestari Moerdijat. (jpnn)

Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat menyatakan perlu kolaborasi yang baik antara pemangku kepentingan di tingkat pusat dan daerah dalam menekan potensi penyebaran Covid-19 di tanah air.


Redaktur & Reporter : Elvi Robia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News