Lihat, TNI Bagikan Ini Kepada Anak Sekolah, Pak Guru Bahagia

“Saya mewakili para guru yang ada di sekolah ini sangat berterima kasih kepada bapak-bapak tentara yang telah bersedia berkunjung ke sekolah kami,” ungkapnya.
“Kami sangat bangga kepada mereka, selain membagikan buku mereka juga mau berbaur dengan anak-anak yang sedang bermain lompat tali, ini merupakan hal yang luar biasa, terlihat dari anak-anak tersebut sangat bersemangat,” kata Bapak Anjar.
Terpisah, Letkol Inf Dedy Dwi Cahyadi selaku Komandan Satgas Kodim Yalimo Yonif RK 751/VJS mengatakan bahwa kegiatan yang dilakukan oleh personel Satgas merupakan usaha dalam meningkatkan mutu belajar para siswa generasi muda yang ada di daerah dan jauh dari kota.
“Pendekatan-pendekatan yang dilakukan dengan cara berbaur ikut permainan anak-anak tersebut pastinya sangat-sangat bagus,” ucap Letkol Dwi.(fri/jpnn)
Personel Satgas Kodim Yalimo Yonif RK 751/VJS mengunjungi Sekolah Dasar Negeri Kubu di Distrik Minage, Kabupaten Tolikara, Papua.
Redaktur & Reporter : Friederich
- Prabowo Bakal Digitalisasi Sekolah, Siswa Bisa Belajar Dari Layar Televisi
- Mendikdasmen Sebut Janji Presiden Prabowo kepada Guru Sudah Terealisasi, Apa Saja?
- Peringati Hari Pendidikan Nasional, Ribuan Siswa & Guru Menanam Sayuran di Sekolah
- Bea Cukai dan TNI Gagalkan Penyelundupan 445.800 Batang Rokok Ilegal di Gorontalo
- KPK Ingatkan Guru & Dosen: Gratifikasi Bukan Rezeki
- Berapa Uang Setoran Judi Sabung Ayam di Lampung? Ada Bukti Transfernya