Mabuk, Maling Terkurung Dua Jam di Kamar Wartawan
Selasa, 11 Juni 2013 – 03:35 WIB

Mabuk, Maling Terkurung Dua Jam di Kamar Wartawan
Sebenarnya saat tersangka masuk ke dalam kamar, Josephine Shally yang sedang berada di kamar orang tuanya, mendengar suara mencurigakan. Lantaran saat mengeceknya tidak menemukan orang lain, Josephine mengunci pintunya dari luar.
Ternyata, saat itu tersangka Kr sembunyi di balik pintu. Terkurung sekitar dua jam dalam kamar, tersangka mengambil uang dan Hp milik Josephine. Baru sekitar pukul 16.20 WIB, Rindu pulang bekerja.
Diduga keletihan, Rindu rebahan dan tertidur tanpa menyadari ada pencuri dalam kamarnya. Saat Rindu tertidur lelap itulah, tersangka Kr mengendap-endap keluar kamar. Barang hasil curiannya, disimpannya dalam saku celana dan balik bajunya. (gti/air)
PALEMBANG – Terkurung selama dua jam dalam kamar yang terkunci dari luar, pencuri yang masih duduk di kelas 1 SMA, berinisial Kr (15), bukannya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sakit Hati Diolok-Olok Jadi Alasan FK Tusuk Leher Honorer di Batam
- Prostitusi Online di Lhokseumawe Terungkap, Sekali Begituan Bayar Rp 700 Ribu
- Sindikat Ganjal ATM Bobol Rp 100 Juta Milik Pensiunan Telkom, Begini Modus Pelaku
- Perempuan Ditemukan Tewas dalam Posisi Tengkurap, Polisi Ungkap Hasil Visum
- Mayat Pria di Indekos Ternyata Korban Pembunuhan & Sodomi
- Mahasiswi Ini Sadis Banget, Kurung-Aniaya Kekasih Sampai Tewas