Mahfud MD Ungkap Peran Penting Syekh Ali Jaber Selama Ini
Senin, 14 September 2020 – 07:50 WIB

Menko Polhukam Mahfud MD menanggapi kasus penusukan terhadap Syekh Ali Jaber. Ilustrasi Foto: ANTARA/M Risyal Hidayat
"Jadi Syekh Ali Jaber adalah ulama yang aktif membantu pemerintah yang bahkan pernah berceramah dan berbuka puasa bersama Presiden Joko Widodo, Presiden SBY, dan pimpinan lembaga negara lainnya," katanya.
Kemudian, Mahfud MD menyampaikan bahwa pelaku penusukan Syekh Ali Jaber adalah musuh kedamaian dan perusak kebersatuan yang memusuhi ulama sehingga harus diadili secara fair dan terbuka serta dibongkar jaringan-jaringannya yang mungkin ada di belakangnya. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Menko Polhukam Mahfud MD mengungkap sosok Syekh Ali Jaber yang mengalami penusukan di Lampung.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- KPK Sita 14 Bidang Tanah Terkait Dugaan Korupsi Pengadaan Lahan Jalan Tol Trans-Sumatera
- Berapa Uang Setoran Judi Sabung Ayam di Lampung? Ada Bukti Transfernya
- Denpom TNI Kantongi Bukti Transfer Uang Setoran Judi Sabung Ayam di Lampung
- Begini Update Kasus Penembakan 3 Polisi saat Menggerebek Judi Sabung Ayam di Lampung
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung
- Mahfud MD Sebut Kejaksaan Didukung Rakyat untuk Bersihkan Peradilan