Mak-Mak di Kabupaten Bogor Mendukung Puan Maharani Maju di Pilpres 2024
Sabtu, 11 Maret 2023 – 21:23 WIB

Relawan Puan mengadakan kegiatan menggalang dukungan untuk Puan Maharani di Kabupaten Bogor, Sabtu (11/3/2023). Foto: dok. Relawan Puan
Sementara itu, ratusan warga lainnya yang menerima bantuan paket sembako juga terlihat sangat antusias dengan datang berbondong-bondong ke tempat yang berlokasi di Desa Leuwikaret, Kecamatan Klapanunggal.
Salah seorang warga, Rudi menyampaikan rasa syukur atas bantuan tersebut. Dia berharap semoga Relawan Puan terus melakukan aksi-aksi sosial yang bermanfaat untuk masyarakat.
"Terima kasih Relawan Puan. Semoga teman-teman terus menyebarkan hal-hal kebaikan seperti ini dan jangan sampai berhenti. Untuk Ibu Puan, terus sukses dan dapat maju di 2024," tutur Rudi.(fat/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Ratusan mak-mak di Kabupaten Bogor yang mengikuti Game Seru Bersama Relawan Puan mendukung Puan Maharani maju di Pilpres 2024.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- May Day 2025, Puan Maharani Bicara Perjuangan Menyejahterakan Buruh
- Prabowo Cemburu sama Teddy Indra Wijaya, Mbak Puan Tertawa
- Menteri Kabinet Merah Putih Temui Jokowi, Ketua DPR Merespons Begini
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina
- Pertemuan Megawati-Prabowo Bakal Memengaruhi Keputusan Hasil Kongres PDIP?