Marathon, Matangkan Badan Otorita Danau Toba
Sabtu, 05 Maret 2016 – 16:12 WIB

Danau Toba. Foto: Dok Metro Siantar/JPNN
Para bupati itu antara lain, Bupati Dairi KRA Johnny Sitohang Adinegoro, Bupati Simalungun Binsar Situmorang, Bupati Samosir Rapidin Simbolon, Bupati Humbang Hasundutan Dosmar Bamjarnahor, Bupati Toba Samosir Darwin Siagian, Bupati Karo Terkelin Brahmana, dan Bupati Tapanuli Utara Nikson Nababan.
Presiden Jokowi cukup sabar, menemui ke-7 bupati itu untuk kali kedua. Dia ingin mendengarkan langsung usulan mereka.
Mantan Walikota Solo ini bersungguh-sungguh untuk mempercepat Danau Toba sebagai destinasi berskala internasional. "Leading sectornya adalah Kemenpar!" berulang kali ditegaskan Presiden Jokowi. (ray/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Soetta & Polri Bongkar Sindikat Penyelundup Vape Isi Obat Keras, Ada 4 Tersangka
- Menhut: Prabowo Miliki Komitmen Kuat Lestarikan Alam dengan Perhutanan Sosial
- Penyatuan Spiritualitas & Kepedulian Sosial di PIK dari Kolaborasi Biksu Thudong dan ASG
- UP Dorong Kebijakan Kehutanan Berpihak kepada Masyarakat & Lingkungan
- RS Permata Keluarga Hadir di Summarecon Bekasi
- Tersangkut Rayen Pono, Ahmad Dhani: Itu Slip of The Tongue, Yang Mulia