Megawati Beri Bocoran soal Kandidat Presiden dari PDIP, Jokowi Senang
Selasa, 10 Januari 2023 – 15:27 WIB

Presiden Joko Widodo bersama Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri dan putranya, M Prananda Prabowo, memasuki lokasi perayaan HUT ke-50 PDIP di JIExpo, Kemayoran, Jakarta Pusat, Selasa (10/1). Foto: Ricardo/JPNN.com
Pada kesempatan itu Jokowi mengucapkan selamat ulang tahun Ke-50 PDI Perjuangan.
Dia mengatakan PDI Perjuangan telah menjadi partai matang di usia emas setengah abad.
PDIP telah melewati jalan panjang, pahit-getir serta jatuh-bangun untuk mencapai partai yang besar yang menjadi kekuatan pemersatu bangsa di tengah kebinekaan.
PDIP menjadi partai yang konsisten menjaga empat pilar kebangsaan, NKRI, Pancasila, UUD 1945 dan Bhineka Tunggal Ika. (Antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Ketua Umum DPP PDIP Megawati Soekarnoputri beri bocoran soal kandidat presiden dari PDIP, Jokowi senang.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Eks KSAL Ini Anggap Gibran bin Jokowi Tak Memenuhi Kriteria Jadi Wapres RI
- Roy Suryo Ungkap Ironi Laporan Jokowi, Dilayangkan Saat Hari Keterbukaan Informasi
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- 5 Berita Terpopuler: Ada Uang Setoran Masuk, Banyak NIP CPNS & PPPK Terbit, Memalukan dan Tidak Elegan
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu
- Jokowi Lapor Polisi, Roy Suryo: Peneliti Seharusnya Diapresiasi, Bukan Dikriminalisasi