Membangun Keteladan Lewat Bulan Suci

Membangun Keteladan Lewat Bulan Suci
Membangun Keteladan Lewat Bulan Suci

Kita mesti ingat bahwa tujuan akhir dari bulan ramadan itu adalah laallakum tattaqun (agar manusia takwa). Ketika kita berbicara tentang takwa, maka bukan hanya soal hubungan kita dengan Tuhan, tapi juga soal hubungan dengan keluarga dan sesama. Oleh karenanya keteladanan menjadi harga mati yang harus didalami dan tuntaskan di ramadan ini. Apalagi, Allah SWT selalu menyelipkan rahmat-Nya jika kita memburu kebaikan di bulan ini. 

Kita berharap saat 1 Syawal nanti menjadi manusia-manusia fitrah. Kekurangan kita sebelumnya dalam membangun fondasi keteladan terselesaikan dengan hasil membanggakan. Semakin banyak manusia yang berikhtiar meniru Rasulullah SAW, maka aroma keteladanan akan semakin semerbak di bumi Indonesia ini. (adv/*)

 

Oleh:

Adhyaksa Dault

Ketua Kwartir Nasional Pramuka

KETELADANAN masih menjadi persoalan serius bangsa ini. Figur yang dulu kita harapkan sebagai tonggak pembangun prinsip-prinsip keteladanan perlahan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News