Menaker Ida Sebut Potensi Pelatihan di Perusahaan Indonesia Cukup Besar
Jumat, 08 Desember 2023 – 09:38 WIB

Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah mengungkapkan Indonesia merupakan negara dengan tingkat pelatihan di perusahaan terendah kedua di dunia. Foto: dok Kemnaker
Transformasi ini juga mengubah pola hubungan di sektor ketenagakerjaan, yakni fleksible working space and time serta tantangan literasi digital.
"Lapangan kerja tersedia sangat banyak, tapi kemampuan kita untuk memenuhinya sangat rendah. Di sinilah pentingnya, melakukan reskilling, upskilling, agar memiliki kompetensi teknis dan produktivitas lebih baik serta mampu mengikuti perubahan global, " katanya. (jpnn)
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah mengungkapkan Indonesia merupakan negara dengan tingkat pelatihan di perusahaan terendah kedua di dunia.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Grib Jaya Kalteng Segel Perusahaan di Barito Selatan, Irjen Iwan Kurniawan Bertindak
- Laporan Keuangan Solid, Bukalapak Mulai 2025 dengan Momentum Kuat
- Ini Upaya Bea Cukai Perkuat Kolaborasi dengan Perusahaan Berstatus AEO di 2 Daerah Ini
- KPK Periksa 3 Bos Perusahaan Swasta untuk Kasus Korupsi & Cuci Uang Andhi Pramono
- MVGX dan BDO di Indonesia Luncurkan Solusi Laporan Keberlanjutan Berbasis AI
- Peneliti Harapkan Sosok Seperti Ini yang Akan Pimpin PT Telkom