Menpan-RB dan Pimpinan KPK Debat Soal Status Penyidik
Minggu, 09 Desember 2012 – 15:28 WIB

CUKUP SENGIT: Menpan RB Azwar Abubakar dan Wakil Ketua KPK Bambang Widjojanto mempertahankan argumen masing-masing soal polemik penyidik di depan Balaikota Minggu (9/12). Foto: Natalia / JPNN
Menpan : Jangan kerja buka di koran semualah, clear. Ini masalah perasaan banyak, kalau kita jaga perasaaan semua pihak, pasti lancar.
Perdebatan keduanya akhirnya terhenti karena para pejabat harus berfoto bersama. Menpan pun langsung menjabat tangan Bambang erat. Keduanya tersenyum. Namun, dari wajah Bambang, terlihat masih menyimpan banyak tanya atas aturan tersebut. (flo/jpnn).
JAKARTA-- Masalah pegawai dan penyidik di Komisi Pemberantasan Korupsi nampaknya menjadi lingkaran kelam tersendiri. Bahkan Minggu pagi (9/12) terjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sosok Almarhum Gus Alam, Kader Muda PKB Penggerak Kiai di Jateng
- Soal Menteri Salah Bicara, Prabowo: Natalius Pigai, Maklumlah
- Sosialisasi MBG di Tulungagung, Legislator Ajak Masyarakat Wujudkan Indonesia Emas
- Jan Maringka: JM Podcast Membedah Problematika Hukum di Indonesia
- Gus Alam Meninggal Dunia Setelah 4 Hari di ICU Akibat Kecelakaan
- 5 Fakta Mahasiswi Membunuh Kekasihnya, Sudah Pacaran 3 Tahun