Mentan Amran Siap Tingkatkan Kesejahteraan Petani di Daerah Transmigrasi

Mentan Amran Siap Tingkatkan Kesejahteraan Petani di Daerah Transmigrasi
Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman (kiri) dalam Rapat Koordinasi Transmigrasi yang diselenggarakan Kemendes PDTT di Hotel Sultan, Jakarta, Kamis (1/8). Foto: Humas Kementan

Langkah ini juga sekaligus untuk menyumbang pertumbuhan gross domestic product (GDP) secara nasional.

"Jadi daerah-daerah yang masih terekspos dengan high cost economy akan naik tingkat konsumsinya menjadi lebih baik lagi. Nah, dalam hal ini, kami banyak dibantu oleh kementerian lain dalam pengembangan kawasan kawasan transmigrasi tersebut, termasuk dari Kementerian Pertanian," katanya. (cuy/jpnn)


Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mengaku siap ikut menyukseskan program transmigrasi yang dilaksanakan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT).


Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News