Menteri Pertanian: Lahan untuk Petani!
Kamis, 27 April 2017 – 03:11 WIB

Area Perkebunan Sawit Burau Luwu Timur (PTPN XIV), Sulawesi Selatan, 26 April 2017. Potret ini diambil dari heli yang membawa Menteri Pertanian Amran Sulaiman. Foto: Dok. Kementan.
"Tadi malam kami koordinasi dengan Sekjen dan Dirjen Perkebunan," katanya, Rabu, 26 April pagi saat meninjau Perkebunan Sawit Burau.
Agar semua perusahaan sawit menyerahan 20 persen dari total lahannya kepada petani plasma, "kami minta Dirjen Perkebunan menindaklanjuti ke bawah," demikian Amran. (wow/jpnn)
Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menyeru seluruh pengusaha sawit agar memberikan 20 persen dari total lahannya kepada petani.
Redaktur & Reporter : Wenri
BERITA TERKAIT
- Wamentan Sudaryono Kunjungi Pusat Pertanian di Belanda, Ini Tujuannya
- Promosikan Hasil Riset GRS BPDP, AII: Bisa Dihilirisasi Petani dan UMKM
- Pembukaan Lahan Sawit Berujung Karhutla, Polisi Langsung Tangkap Pelaku
- Kementan Kukuhkan Young Ambassador Agriculture 2025 & Duta Brigade Pangan Inspiratif
- Kolaborasi BULOG-Pupuk Indonesia Saat Panen Raya, Petani Langsung Beli Pupuk Sesuai HET
- Mentan Amran Sebut Produksi Beras Melonjak, Ini Angka Tertinggi