Menteri Siti Sebut Rekomendasi OECD Sangat Bantu Untuk Pertumbuhan Hijau

Menteri Siti Sebut Rekomendasi OECD Sangat Bantu Untuk Pertumbuhan Hijau
Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya. Foto: Humas KLHK

Kedua, memastikan koherensi antara tujuan pengembangan sektoral dan tujuan pembangunan berkelanjutan. Ketiga, memanfaatkan instrumen berbasis pasar.

"Secara khusus gunakan pajak untuk mendorong produksi dan konsumsi kegiatan serta produk yang ramah lingkungan," ujarnya.

Terakhir OECD GGPR memberikan rekomendasi agar pemerintah Indonesia melanjutkan berbagai kebijakan dan aksi inisiatif yang mendukung penggunaan lahan berkelanjutan termasuk perhutanan sosial.

“Secara umum, rekomendasi itu sudah dilakukan dan sedang berjalan,” tandas dia. (cuy/jpnn)


OECD GGPR memberikan rekomendasi agar pemerintah Indonesia melanjutkan berbagai kebijakan dan aksi inisiatif yang mendukung penggunaan lahan berkelanjutan.


Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News