Muhaimin Mulai Dekati Ulama Sepuh
Selasa, 17 Februari 2009 – 09:13 WIB

Muhaimin Mulai Dekati Ulama Sepuh
Lalu, bagaimana gerakan penggembosan yang kini getol dilakukan kubu PKB pro-Gus Dur? Muhaimin menanggapi dengan enteng. Dia tak yakin, aksi penggembosan oleh PKB pro-Gus Dur itu berpengaruh terhadap suara PKB. "Sebab, mereka hanya orang-orang yang mengklaim sebagai PKB," ujarnya.
Baca Juga:
Muhaimin juga menegaskan, PKB tetap berdiri sendiri pada pemilu nanti. Artinya, tidak akan ada koalisi dengan partai lain. "Kami tetap yakin PKB masih besar," tegasnya.
Silaturahmi kemarin terbilang menarik. Maklum, pada forum itulah, Muhaimin akhirnya bertemu Saifullah Yusuf. Maklum, dulu keduanya adalah petinggi DPP PKB yang akhirnya berseberangan. Bahkan, dua tokoh tersebut kerap terlibat konflik. Namun, dalam pertemuan kemarin, keduany terlihat gayeng. (ris/dim)
SURABAYA – Jajaran pengurus PKB pro-Muhaimin Iskandar, tampaknya, tak mau potensi suara mereka di Jatim tergerus begitu saja. Menjelang pemilu,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bawaslu RI Akan Dalami Dugaan Kecurangan PSU Pilkada Bengkulu Selatan
- Sekjen PKS Apresiasi Kepedulian Gubernur Kaltim pada Pendidikan
- Dukung Prabowo 2 Periode, Idrus Golkar Usul Pembentukan Koalisi Permanen
- Versi Pengamat, Prabowo Tak Merestui Mutasi Letjen Kunto Arief
- Eks KSAL Ini Anggap Gibran bin Jokowi Tak Memenuhi Kriteria Jadi Wapres RI
- Golkar Jabar Ganti 2 Ketua DPD Kota/Kabupaten, Dinilai Abaikan Amanah Bahlil