Muhaimin Target Transmigran Tembus 6.672 KK
Rabu, 02 Januari 2013 – 19:39 WIB

Muhaimin Target Transmigran Tembus 6.672 KK
Muhaimin menjelaskan, keberhasilan program transmigrasi ini ditentukan oleh tiga aspek utama. Yakni, aspek penyiapan permukiman, aspek penyiapan SDM calon transmigran dan aspek pembinaan (masyarakat dan kawasan transmigrasi) oleh pemerintah pusat dan daerah.
“Pemerintah juga akan menerapkan program re-focussing transmigran. Yakni diwujudkan melalui peningkatan kualitas permukiman yang dititikberatkan pada peningkatan sarana prasarana transportasi, penerangan dan peningkatan perekonomian masyarakat,” imbuhnya. (cha/jpnn)
JAKARTA — Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menakertrans) Muhaimin Iskandar menargetkan jumlah penempatan transmigran di tahun 2013 mencapai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sebanyak 1.497 Jemaah Calon Haji Asal Semarang Siap Berangkat ke Tanah Suci
- Seludupkan Narkoba dari Malaysia di Pakaian Dalam, Nenek 62 Tahun Ditangkap
- Akademisi Nilai Dominasi TKA China Picu Kekhawatiran di Tengah Investasi RRC
- KPK Sita 14 Bidang Tanah Terkait Dugaan Korupsi Pengadaan Lahan Jalan Tol Trans-Sumatera
- Versi Kepala BGN, Masalah Keracunan Setelah Menyantap MBG Akibat Urusan Teknis
- Ini Cara Pertamina Mendorong Pekerja Menjadi Role Model Dekarbonisasi