Nico dan Ibul
Oleh: Dhimam Abror Djuraid

Ketika terjadi keributan tiba-tiba Ibul seperti linglung dan mengatakan tidak tahu dasarnya apa jika ia diminta bertanggung jawab.
Tragedi Kanjuruhan sudah menjadi perhatian internasional yang sangat luas.
Klub-klub besar Eropa dan FIFA menyoroti kasus ini.
Suporter Eropa juga menunjukkan keprihatinan atas tragedi ini.
Jika penanganan kasus ini tidak memuaskan, tidak mustahil Indonesia akan terkena sanksi.
Pemerintah Indonesia sudah mengirim Menteri Erick Thohir untuk melobi Presiden FIFA Giannini Infantino.
Indonesia mengeklaim bahwa FIFA tidak berbicara mengenai sanksi, terutama yang berhubungan dengan pencabutan hak Indonesia untuk menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 pada 2023 mendatang.
Untuk sementara kita boleh bernapas lega. Akan tetapi, jika penanganan tragedi ini tidak tuntas, dan publik maupun suporter sepak bola Indonesia tidak puas, sangat mungkin palu vonis FIFA akan jatuh menimpa Indonesia. (*)
Video Terpopuler Hari ini:
Nico Afinta dan Iwan Bule alias Ibul disorot oleh publik maupun netizen, karena dianggap bertanggung jawab atas Tragedi Kanjuruhan.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Cak Abror
- Sepanjang April 2025, Polresta Bandar Lampung Ringkus 28 Tersangka Narkoba
- Pimpinan Komisi III Minta Polisi Tindak Perusuh Saat May Day di Semarang
- Kasus Pengeroyokan Warga SAD di Jambi, Polisi Tetapkan 2 Tersangka
- Kericuhan di Kemang, 10 Tersangka Ditangkap, Ada Barbuk Senjata, Lihat
- Inikah Provokator yang Ditangkap Polisi saat Demo Hari Buruh?
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu