Oknum PNS Terjaring Razia Dengan Selingkuhan
Senin, 24 September 2012 – 13:31 WIB

Oknum PNS Terjaring Razia Dengan Selingkuhan
Awalnya, kamar yang ditempati oknum PNS bersama pasangannya, tidak dibuka saat anggota Satpol PP menggedor pintu. Namun, saat seorang lelaki yang telah berusia cukup tua membuka pintu bersama seorang perempuan muda, diketahui berstatus PNS.
Tidak hanya itu di dalam kamar Satpol PP juga menemukan seorang mabuk dengan sejumlah botol minuman keras (miras). Saat dimintai identitasnya, lelaki tersebut berusaha melobi anggota Satpol PP, agar dibebaskan. Namun upaya itu tidak diindahkan, hingga petugas membawanya ke Markas Pol PP, dengan tubuh sempoyongan akibat pengaruh minuman keras.
Razia dilanjutkan ke losmen simpang, di Jalan Mayor Ruslan Kota Lahat, dengan mendapati pasangan masum, Ibrahim (45) warga Cecar Kecamatan Kikim Barat dan Yulista (28) warga Desa Bandar Agung Pagaralam. Keduanya tidak dapat menunjukan bukti sah hubungan mereka.
Anggota Satpol PP menyambangi Losemen Simpang Baru, di komplek perumahan Citra Niaga Kota Lahat, dengan mendapati Tony (27) bersama Eka Puspa (25) warga Tebingtinggi, Empat Lawang, yang juga tidak dapat menunjukan buku nikah. Masih dipenginapan yang sama juga diamankan Rizal (19) warga Talang Kelapa Banyusain, bersama Mira (18) warga Kilometer 7 Kota Palembang. Dengan alasan habis berlibur di Kota Pagaralam, kedua remaja ini menginap di satu kamat penginapan.
PALEMBANG--Ada yang menarik dari razia yang digelar Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Lahat, pukul 01.00 WIB, kemarin (23/9). Salah
BERITA TERKAIT
- Bongkar Judi Online, Polda Metro Jaya Amankan Owner Judol
- Maling Motor Selamat dari Amukan Warga Setelah Masuk ke Kali Mookevart
- Takut Diamuk Massa, Maling Motor di Kalideres Ceburkan Diri ke Kali
- Dituduh Menculik Anak, Nenek Asyiah Dianiaya Warga, Ada Provokatornya
- Polda Sumsel Ringkus Lima Tersangka Illegal Logging di Muba
- Tolak Pinjamkan Sepeda Motor, Ayah Tiri di Bandung Tewas Dibunuh Sang Anak