Oknum Wartawan Bekingi Tersangka Pemerkosa
Rabu, 01 Februari 2012 – 08:43 WIB

Oknum Wartawan Bekingi Tersangka Pemerkosa
CIAMIS – Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Polres Ciamis gagal menangkap S (35), tersangka pemerkosaan terhadap Ida – nama samaran – gadis tuna rungu warga Cimerak yang masih tetangga pelaku.
Gagalnya penangkapan ini karena tersangka dibekingi oleh DA, oknum yang mengaku wartawan.
Baca Juga:
Ditemui di ruangannya, Kasat Reskrim Polres Ciamis AKP Shohet SH membenarkan gagalnya penangkapan ini. Menurut dia, saat Unit PPA akan menangkap tersangka di rumahnya Senin (30/1) malam, petugasnya sempat beradu argumen dengan oknum wartawan yang mengaku dari koran Kriminal Kota Tasikmalaya.
”Bahkan kepada anggota kami dia mengtakan, S bukan tahana teroris atau penjahat, biar datang ke Polres Selasa (hari ini, red) pukul 10.00,” papar Kasat, sambil mengatakan, atas janji oknum wartawan tersebut, petugasnya tidak jadi menangkap tersangka.
CIAMIS – Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Polres Ciamis gagal menangkap S (35), tersangka pemerkosaan terhadap Ida – nama samaran
BERITA TERKAIT
- Aksi Oknum Guru Ngaji Ini Sungguh Biadab, 16 Anak Jadi Korban
- Perampok Modus Pecah Kaca Gasak Rp 350 Juta Milik Warga Madiun
- Sebut Anarko Musuh Bersama, Kapolda Jabar: Mereka Bengis
- Biadab! 2 Pria di Gorontalo Ini Perkosa Anak Kandung
- Polda Sumsel Bongkar Praktik Pengoplosan BBM Solar di Muara Enim, Tangkap 2 Tersangka
- Tak Berkutik, Pengangguran Perkosa IRT, Ditangkap Polres Inhu Setelah Beraksi