Pak Wali Siap Angkat Seluruh Honorer jadi PPPK sebelum November, Ya Ampun, Baik Banget

Pak Wali Siap Angkat Seluruh Honorer jadi PPPK sebelum November, Ya Ampun, Baik Banget
ASN terdiri dari PNS dan PPPK. Penghapusan honorer jadi diterapkan per 28 November 2023? Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com

"Kami siap mengangkat honorer menjadi PPPK. Sudah siap," tegas Syafrudin.

Kontrak Hanya Sampai Oktober

Langkah berbeda dilakukan Pemkab Kaimana, Papua Barat, dalam menyikapi rencana penghapusan honorer.

Bupati Kaimana Freddy Thie di Kaimana, Jumat (23/2), menyatakan Pemkab Kaimana telah merekrut kembali sebanyak 1.352 pegawai kontrak dengan masa kerja hanya sampai 31 Oktober 2023.

Dia menjelaskan, perekrutan kembali tenaga honorer hanya dilakukan bagi yang memenuhi spesifikasi keahlian dari jabatan tersebut, dengan masa kerja hingga 31 Oktober 2023.

Alasannya, terhitung mulai 28 November 2023 hanya ada dua jenis ASN, yakni PNS dan PPPK. (sam/jpnn)


Seluruh pemda masih menunggu kepastian jadi tidaknya honorer dihapus. Penyelesaian non-ASN pakai solusi jalan tengah, seperti apa sih? Semua jadi PPPK?


Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News