Pasca Naik, Konsumsi BBM Masih Tinggi
Senin, 24 Juni 2013 – 03:40 WIB

Pasca Naik, Konsumsi BBM Masih Tinggi
Baca Juga:
"Tapi realisasi itu masih di bawah perkiraan Pertamina. Kami meprediksi kenaikan hingga 25 persen diatas rata-rata harian. Karena itu, menurut pantauan kami, situasi pada saat itu berjalan lancar dan tak ada gangguan berarti." imbuhnya.
Dia menegaskan, Pertamina bakal terus berupaya untuk menjaga ketahan pasokan pada level 18 hari. Salah satunya, dengan rencana impor BBM sebanyak 2,2 juta kl. Impor tersebut ditargetkan bakal rampung dua minggu kedepan. (bil)
JAKARTA --Situasi pasca kenaikan harga BBM bersubsidi rupanya memberi kejutan yang tak terduga. Pasalnya, prediksi mengenai konsumsi BBM yang bakal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bank Mandiri Kembali Masuk Forbes World’s Best Bank 2025 Lima Tahun Beruntun
- Luncurkan Green Movement, Pertamina NRE Teguhkan Komitmen Terhadap Keberlanjutan
- Pameran Rantai Dingin dan Logistik Terbesar di Indonesia Resmi Dibuka, Ini Targetnya
- Bea Cukai Kawal Ekspor Perdana 8,9 Ton Sekam Bakar PT Minaqu Indonesia ke Belanda
- RM Pagi Sore Ekspansi ke Surabaya, Fokus Kembangkan Cabang Sendiri
- Perluas Layanan, KAI Logistik hadirkan 43 Service Point Baru