Pekanbaru Menjadi Negeri di Atas Asap
Selasa, 11 Maret 2014 – 11:32 WIB

Pekanbaru Menjadi Negeri di Atas Asap
Kini kalau melihat kota Pekanbaru, jangan harap bisa menghirup udara segar. Bahkan di beberapa perumahan, kabut asap dampak kebakaran hutan dan lahan, juga mulai masuk ke rumah-rumah warga.
"Kalau dulu, buka pintu rumah baru terlihat asap. Tapi sekarang, buka mata saja sudah lihat asap. Benar-benar seperti tinggal di negeri awan eh di negeri asap," ujar Rifai, seorang warga Rumbai. (afz/jpnn)
PEKANBARU - Jika anda warga luar kota yang berniat datang ke Pekanbaru, sepertinya harus kembali menjadwal ulang kunjungan anda ke Ibukota Provinsi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bus ALS Kecelakaan, 12 Penumpang Meninggal Dunia
- Bawa Dokumen Penting, Wali Kota Pekanbaru Agung Nugroho Temui AHY
- Launching Penanaman Jagung Pipil, AKBP Fahrian: Kami Ingin Berhasil Sampai Panen
- Berkat Wakaf BWA, Air Bersih Kini Mengalir di Dusun Ogolau
- Gubernur Luthfi: Program TMMD Bantu Percepat Pembangunan Daerah
- 54 CPNS Terima SK, Harus Siap Ditempatkan di Mana Saja