Pekerja Migran Punya Andil Besar bagi Ekonomi Indonesia, Ini Buktinya
Minggu, 10 Oktober 2021 – 19:38 WIB

PMI memiliki kontribusi terhadap ekonomi dan perluasan kesempatan kerja. Ilustrasi PMI/Foto: Kemnaker
Adapun untuk purna PMI, Airlangga menuturkan BP2MI bekerja sama dengan PMO Program Kartu Prakerja untuk mendirikan posko pendampingan pendaftaran Program Kartu Prakerja di 92 titik layanan di seluruh Indonesia.
"Pemerintah mendorong penempatan dan perlindungan terhadap PMI, pemerintah telah menyalurkan Kredit Usaha Rakyat (KUR) sebanyak Rp 372 miliar hingga Desember 2020," kata Airlangga. (antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan penempatan PMI memiliki kontribusi terhadap ekonomi dan perluasan kesempatan kerja.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Siap Tingkatkan Ekraf, Gempar Targetkan Sulut Jadi Pintu Gerbang Asia Pasifik
- Permintaan Kerja dari Luar Negeri Capai 1,7 Juta, RI Baru Bisa Serap Sebegini
- PNM Tebar Beasiswa Bagi Anak Nasabah untuk Dorong Pengentasan Kemiskinan
- Gubernur Ahmad Luthfi Bakal Kembangkan Wilayah Aglomerasi Banyumas
- Menteri Karding Berangkatkan 55 Perawat dari Universitas Binawan ke Austria
- Ibas Ajak ASEAN Bersatu untuk Menghadapi Tantangan Besar Masa Depan Dunia