Pelatih Malaysia Ungkap 1 Masalah Besar Saat Harimau Malaya Dicabik Timnas Indonesia
Senin, 20 Desember 2021 – 13:54 WIB

Timnas Malaysia. Foto: fam.org.my
"Hal itu (kekurangan bek berkualitas) menyebabkan kami kesulitan dalam menghadapi kecepatan pemain Indonesia," beber Tan Cheng Hoe.
Dengan kekalahan ini, Malaysia harus angkat kaki dari Piala AFF 2020 lebih awal.
Asa mereka menembus semifinal dan mencapai partai puncak seperti 2018 lalu tidak tercapai. Kini, Malaysia harus melihat tetangga satu rumpunnya, yakni Indonesia melenggang ke semifinal. (dkk/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Pelatih Malaysia Tan Cheng Hoe membeberkan 1 masalah terbesar anak asunya saat dibantai timnas Indonesia di Piala AFF 2020.
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Hadirkan Pemain Timnas U-17 Indonesia Algazani di Sobat FC, Udi Wahyunadi: Kami Ingin Anak-anak Mendapat Inspirasi
- Biaya Haji Indonesia Lebih Mahal dari Malaysia
- Mantap! 2 UMKM Binaan Bea Cukai Nunukan Sukses Ekspor Produknya ke Malaysia
- Ibas Tegaskan Indonesia dan Malaysia Tak Hanya Tetangga, Tetapi..
- Sudirman Cup 2025: Sempat Tertinggal 0-2, Jepang Mengalahkan Malaysia
- Ganda Campuran Masih Kurang Memuaskan, PBSI Coba Formula Rinov/Gloria Lawan Denmark