Pemerintah Siapkan Regulasi Lintas Batas

Hubungan Warga di Perbatasan Antarnegara Lebih Cair

Pemerintah Siapkan Regulasi Lintas Batas
Pemerintah Siapkan Regulasi Lintas Batas
Ketua Panitia Ad Hoc I DPD RI Marhany Pua sendiri menyambut baik langkah pemerintah untuk merumuskan perangkat-perangkat hukum tentang lintas wilayah perbatasan. Sejauh bisa meningkatkan ekonomi warga di wilayah perbatasan dan memperkuat pertahanan keamanan Indonesia.

“Sah-sah saja kalau ada lintas wilayah perbatasan apalagi untuk urusan ekonomi atau mencari nafkah. Tapi pertahanan keamanan kita harus diperkuat, karena saya nilai pertahanan kita masih lemah. Kalau itu sudah kuat, otomatis perjanjian lintas batas itu akan memberikan keuntungan besar bagi masyarakat perbatasan seperti SaTal, Riau, Kaltim, Kalbar, dan lain-lain,” beber anggota DPD RI asal Sulawesi Utara ini. (esy/JPNN)
Berita Selanjutnya:
Kejagung Tunggu Laporan

JAKARTA-- Pemerintah RI, dalam hal ini Departemen Pertahanan (Dephan), saat ini tengah menggodok aturan tentang lintas batas wilayah. Di mana warga


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News