Pengurus DPC Ikadin Jakarta Pusat Dilantik
Minggu, 25 September 2022 – 04:00 WIB

Momen pelantikan pengurus DPC Ikadin Jakarta Pusat masa bakti 2022-2026. Foto: Dokumentasi Ikadin
Tak hanya itu, pada kesempatan ini Romy juga mendorong akan peran serta advokat muda untuk terus berkarya dalam mempersiapkan diri sebagai generasi advokat yang berkompeten.
Baca Juga:
"Mempersiapkan diri sebagai generasi advokat yang berkompeten dalam memberikan pelayananannya kepada masyarakat (klien) dan mewujudkan negara yang berkedaulatan atas hukum," ujarnya.
Pelantikan pengurus DPC Ikadin Jakarta Pusat juga sebagai konsolidasi dalam mempersiapkan utusan baik sebagai mandat pada Munas Ikadin yang akan diselenggarakan pada 28-30 September 2022 di Surabaya. (rhs/jpnn)
Ketua DPC Ikatan Advokat Indonesia (Ikadin) Jakarta Pusat masa bakti 2022-2026 dijabat Romy Daniel Tobing.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Otto Hasibuan Minta Peserta PKPA Bisa Menaati Kode Etik Ketika Menjadi Advokat
- Kejagung Berpeluang Terapkan Pasal TPPU dalam Kasus Suap Rp60 Miliar
- 62 Tahun Berdiri, PAI Tegaskan Komitmen Mencetak Advokat Berintegritas
- DPC Peradi Jakbar Gelar Halalbihalal Untuk Jaga Silaturahmi Advokat
- DPN Peradi Hadirkan 2 Advokat Luar Negeri di Seminar Internasional
- Pengacara Terlibat Suap Rp 60 Miliar, Muhammadiyah: Perilaku yang Mencoreng Profesi