Penjahat Narkoba Australia Pilih Jalankan Bisnis Haramnya dari Luar Negeri

"Kami memperkirakan mereka bertanggung jawab atas sedikitnya 60 persen dari pasar gelap narkoba di Australia,' kata Dawson.
"Banyak dari mereka berbasis di luar negeri dan kalaupun mereka berbasis di Australia, mereka pasti punya koneksi yang sangat kuat di luar negeri.
Pekan lalu, program 7.30 berbicara dengan salah seorang anggota pengedar narkoba bawah tanah Australia yang berbasis di luar negeri.
Dia mengiyakan kalau cara kerja Schneider di luar negeri bukan hal baru lagi, "Para pemain utama semua tinggal di luar negeri dan memompa Oz dengan narkoba."
Polisi Australia percaya kematian Schneider akan berdampak pada aliran narkoba ke Australia. Anggota jaringan pengedar bawah tanah Australia tidak setuju dengan kesimpulan ini, sebaliknya mereka melihat kematian Schneider merupakan kabar baik bagi semua importir, karena akan memotong kompetisi".Pengawal Schneider, Tony Bagnato ditangkap di Kamboja beberapa hari setelah pembunuhan schneider.
Ketika dia disidangkan di Bangkok, ada puluhan expat Australia lainnya yang menunggu untuk masuk menggantikan jalur pasar narkoba yang ditinggalkan Schneider.
"Mereka tidak akan pergi kemana-mana, dan saya akan melihat tren yang melibatkan penjahat Australia yang tinggal dan beroperasi di luar negeri yang terjadi sekarang ini akan terus berlanjut."
Kisah kematian Wayne Rodney Schneider, yang dipukuli hingga tewas oleh pengawal pribadinya sendiri di Thailand, menyingkap peran warga Australia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Industri Alas Kaki Indonesia Punya Potensi Besar, Kenapa Rawan PHK?
- Apa Arti Kemenangan Partai Buruh di Pemilu Australia Bagi Diaspora Indonesia?
- Dunia Hari Ini: Presiden Prabowo Ucapkan Selamat Atas Terpilihnya Lagi Anthony Albanese
- Mungkinkah Paus Baru Datang dari Negara Non-Katolik?
- Partai Buruh Menang Pemilu Australia, Anthony Albanese Tetap Jadi PM
- Dunia Hari Ini: Israel Berlakukan Keadaan Darurat Akibat Kebakaran Hutan